UNIMALNEWS | Lhokseumawe – Pandemi Covid-19 yang masih terjadi saat ini tidak manghalangi organisasi mahasiswa untuk melaksanakan kegiatannya. Seperti yang diperlihatkan oleh Himpunan Mahasiswa Sosiologi Universitas Malikussaleh (Himasos Unimal) yang menggelar diskusi online pada Minggu ...
UNIMALNEWS | Banda Aceh – Langkah beberapa perusahaan migas yang masuk ke Aceh harus ditanggapi dengan responsif dan pikiran terbuka. Pemerintah Aceh dan perusahaan migas sendiri juga diharapkan dapat mengedukasi masyarakat, terutama masyarakat pesisir agar mendapatkan pengetahuan baik benar tentang ...
UNIMALNEWS | Banda Aceh - Rektor Universitas Malikussaleh, Dr Herman Fithra Asean Eng, mengunjungi salah seorang anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) Aceh. Kali ini Rektor berkunjung dan bersilaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe – Universitas Malikussaleh menetapkan penggunaan Kurikulum Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) mulai semester ganjil 2020/2021. Hal ini diambil berdasarkan hasil pleno yang dilakukan oleh Biro Akademik bersama Pembantu Rektor Bidang Akademik yang juga diikuti oleh ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe – Universitas Malikussaleh (Unimal) melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Jabal Ghafur (Unigha), Jum’at (26/6/2020). Penandatanganan MoU tersebut dilakukan di Kampus Unimal Bukit Indah ...
UNIMALNEWS | Banda Aceh - Rektor Universitas Malikussaleh, Dr Herman Fithra Asean Eng, melakukan silaturahmi ke Kejaksaan Tinggi Aceh. Silaturahmi ini dilakukan dalam rangkaian Dies Natalis Universitas Malikussaleh yang ke-51, pada Rabu (17/6/2020). Kedatangan Rektor Unimal disambut langsung oleh ...