UNIMALNEWS | Jakarta - Universitas Malikussaleh kembali menjadi kampus mitra penerima Beasiswa Cendekia Baznas (BCB) tahun 2023. Unimal menjadi penerima beasiswa bersama 111 perguruan tinggi dan 48 ma’had di Seluruh Indonesia. Hal itu ditandai dengan penandatanganan adendum kerja sama kampus mitra ...
Perayaan Dies Natalis Universitas Malikussaleh ke-54 pada 2023 ini harus menjadi titik lompatan paradigmatik bagi Unimal. Sejarah telah mencatat, Unimal yang awalnya adalah sebuah perguruan tinggi swasta milik daerah, sejak 2001 telah berubah statusnya menjadi Perguruan Tinggi Negeri. Setelah bertahun-tahun hanya sebuah PTN ...
Perayaan Dies Natalis Universitas Malikussaleh ke-54 pada 2023 ini harus menjadi titik lompatan paradigmatik bagi Unimal. Sejarah telah mencatat, Unimal yang awalnya adalah sebuah perguruan tinggi swasta milik daerah, sejak 2001 telah berubah statusnya menjadi Perguruan Tinggi Negeri. Setelah bertahun-tahun hanya sebuah PTN ...
UNIMALNEWS | Bukit Indah – Program Studi Adminitrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL) Universitas Malikussaleh akan menjalani asesmen lapangan penilaian akreditasi oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA). Penilaian tersebut ...
Unimalnews | Makassar - Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini melakukan penandatanganan kerja sama dengan 19 PTN dalam kegiatan Forum Rektor Perguruan Tinggi Negeri Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (PTLPTK) pada hari Senin (22/5/2023) di Ballroom Hotel Claro, Makassar. Salah satu dari ...
Unimalnews | Lhokseumawe - Universitas Malikussaleh kembali menambah jumlah guru besarnya setelah Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Republik Indonesia, Nadiem A Makarim menetapkan pengangkatan dua dosen Unimal, Dr Nirzalin dan Dr Saifuddin menjadi guru besar. Keduanya ...