UNIMALNEWS | Toba - Keberadaan eceng gondok di sungai atau danau kerap menimbulkan masalah, mulai dari potensi penumpukan sampah hingga merusak ekosistem air. Butuh penanggulangan khusus supaya tanaman jenis gulma ini tidak dapat menyebar.
UNIMANEWS | Takengon - Empat Mahasiswa KKN Kelompok 76 Universitas Malikussaleh membuat sabun cair cuci tangan antiseptik serta membagikan masker dan brosur sebagai upaya pencegahan penyebaran Covid-19 di Dusun Boom dan Dusun Gucci Kampung Takengon Timur, Kecamatan Lut Tawar, Kabupaten Aceh ...
UNIMALNEWS | Lhoksukon - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 164 Universitas Malikussaleh membagikan takjil kepada masyarakat Desa Paloh Lada, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara.
Mahasiswa yang tergabung dalam ...
UNIMALNEWS | Bireuen - Mahasiswa KKN Universitas Malikussaleh yang tergabung dalam Kelompok 48 membuat masker di Posko Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Komplek Meuligoe Bupati Bireuen.
Mahasiswa dalam ...
UNIMALNEWS | Langkat - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Balik Kampung (KKN-BK) Kelompok 185 Universitas Malikussaleh melakukan pembuatan apotek hidup dan taman gizi pekarangan di Desa Sekoci Kecamatan Besitang Kabupaten Langkat, Senin (11/5/2020).
Ketua KKN-BK Kelompok 185, Muhammad Reza kepada Unimalnews mengatakan pelaksanaan kegiatan ini tentunya dengan harapan ...
UNIMALNEWS | Lhoksukon - Semenjak wabah Covid-19 melanda, hand sanitizer menjadi salah satu barang langka di pasaran. Meskipun tersedia, harganya bisa dua kali lipat lebih mahal dibanding dengan harga normal. Sehingga masyarakat kesulitan untuk mendapatkannya.