UNIMALNEWS | Pandeglang – Ari Salahudin, salah seorang Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Balik Kampung (KKN-BK) Mandiri membuat hand sanitizer dan membagikannya kepada masyarakat di Kampung Kadupinang, Kecamatan Saketi, Kabupaten Pandeglang, Banten.
UNIMALNEWS | Meureudu - Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu di Indonesia, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa secara ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - Mahasiswa KKN-BK Kelompok 095 membantu para aparatur gampong dalam perayaan Maulid Nabi Muhammad Saw 1442 H di Meunasah Gampong Hagu Teungoh, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Minggu (08/11/2020)
UNIMALNEWS | Kota Salak – Masyarakat Desa Tinada Kecamatan Tinada Kabupaten Pakpak Bharat Provinsi Sumatera Utara Maulid melaksanakan Nabi Muhammad Saw sebagai kegiatan yang rutin tahunan. Pada tahun ini dilaksanakan di Masjid Nurul Iman pada Kamis, (29/10/20). Namun, karena ...
UNIMALNEWS | Idi Rayeuk- Mahasiswa KKN Kelompok 92 Universitas Malikusssaleh, membagikan masker gratis kepada masyarakat di Gampong Bantayan Kecamatan Simpang Ulim Kabupaten Aceh Timur, Senin (02/11/2020).
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - Prodi Pendidikan Fisika, Universitas Malikussaleh melaksanakan kuliah umum “Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka” secara daring pada hari Senin (9/11/2020). Kegiatan yang dilaksanakan menggunakan Zoom ini dimoderasi oleh ...