UNIMALNEWS – Prodi Hukum Universitas Malikussaleh meraih akreditasi unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Akreditasi Unggul itu diberikan berdasarkan Surat Keputusan No. 5149/SK/BAN-PT/SURV-BDG/S/VIII/2022. Hasil terbaik ini didapatkan setelah Prodi ...
UNIMALNEWS | Bukit Indah - Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu (LP3M) Universitas Malikussaleh melaksanakan Workshop Pendampingan Akreditasi bagi prodi yang akan memasukkan borang akreditasi ke Lembaga Akreditasi Mandiri (LAM) Ekonomi, Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi (EMBA), Rabu ...
UNIMALNEWS | Bukit Indah – Enam program studi (prodi) hadir dalam kegiatan pendampingan akreditasi instrumen Akreditas Program Studi (APS) Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) yang dilaksanakan oleh Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjaminan Mutu (LP3M) Universitas ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe – Rektor Universitas Malikussaleh Lhokseumawe, Prof Dr Ir Herman Fihtra, ASEAN Eng kembali melakukan pelantikan sejumlah pejabat baru di lingkungan Unimal pada Jumat ...
UNIMALNEWS| Takengon – Dalam rangka persiapan pendirian Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri (RSPTN), Rektor, Dekan dan rombongan Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Datu Beru, Aceh Tengah pada Sabtu (9/10/2021). ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - Program Studi Ilmu Kelautan Universitas Malikussaleh akan menjalani asesmen lapangan akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) secara daring, pada Rabu dan Kamis (6-7/10/2021).