UNIMALNEWS | Banda Aceh - Pendaftaran Seleksi Mandiri Masuk Perguruan Tinggi Negeri wilayah Barat (SMMPTN-Barat) diluncurkan hari ini, Senin (17/5/2021) yang dipusatkan di Universitas Syiah Kuala Banda Aceh.
SELAMA 60 puluh menit, Gubernur Jawa Tengah H Ganjar Pranowo berbagi pengalaman tentang kepemimpinan kepada 300-an peserta dari mahasiswa, dosen, dan juga masyarakat umum pada kegiatan Kuliah Umum Management Talks, 1st Gubernatorial Lecturer Series.
UNIMALNEWS | Bukit Indah – Universitas Malikussaleh dipastikan akan memberangkatkan 10 orang mahasiswanya sebagai relawan kemanusiaan ke Majene, Sulawesi Barat pada Minggu (21/3/2021). Hal itu disampaikan oleh Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan, Dr Baidhawi seusai mendampingi Rektor Unimal ...
UNIMALNEWS | Jakarta – Sebagai upaya untuk memperkuat kajian perlindungan pada usaha kecil dan menengah dan juga mencegah terjadinya monopolistik, terutama dalam roda perekonomian di Aceh, Universitas Malikussaleh melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) dan Nota ...
Herman Fithra
Pada 13-15 Februari lalu, penulis melakukan perjalanan ke Yogyakarta dengan maksud memperlebar jaringan kerja sama dengan kampus-kampus mapan nasional. Setelah 2020 dipenuhi kemuraman akibat Covid-19, ...
UNIMALNEWS | Jakarta – Penegerian Universitas Malikussaleh, Aceh, tidak lepas dari peran Abdurrahman Wahid (Gus Dur) ketika menjadi Presiden Republik Indonesia. Ketika itu, sejumlah ulama dan tokoh masyarakat Aceh meminta penegerian Universitas Malikussaleh ...