UNIMALNEWS | Jakarta – Empat mahasiswa Universitas Malikussaleh mengikuti empat tangkai lomba pada Pekan Seni Mahasiswa Nasional (Peksiminas) XVII yang berlangsung di Universitas Negeri Jakarta (UNJ).
Peksiminas ...
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - HOKSEUMAWE - Program Studi Ilmu Komunikasi bersama Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Himako) Universitas Malikusaleh mengadakan Malam Penganugerahan pada penutupan kegiatan Pekan Ilmiah Kreativitas Mahasiswa Ketujuh (PIKM VII) pada Sabtu (16/12/2013).
UNIMALNEWS | Bukit Indah – Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Malikussaleh mengelar Bincang Foto dan Film Dokumenter bersama para dosen dan mahasiswa Jurusan Ilmu Politik dan Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Malikussaleh. Kegiatan itu dilaksanakan di ...
EMPAT perempuan berpakaian serba hitam mengurung seorang lelaki yang berpakaian serba putih. Keempat perempuan saling berpegangan erat laksana rantai besi yang terjalin kuat. Mereka melakukan gerakan ristmis ke kanan dan kiri, seolah mengirim pesan kepada lelaki itu bahwa tak ada jalan untuk melepaskan diri. Dari mulut kata ...
UNIMALNEWS | Uteunkot – Kegiatan seni tahunan Festival Sastra kembali digelar Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Himasa) Universitas Malikussaleh di Aula Gedung ACC GOR Uteunkot, Lhokseumawe, 19 - 20 Juni 2023. Kegiatan tersebut ...
KEGIATAN Modul Nusantara yang menjadi bagian dari Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) bisa bersinergi dan berkolaborasi dengan kegiatan seni dan kebudayaan di daerah agar mahasiswa bisa terlibat ...