Kategori : News

Ribuan Mahasiswa Unimal Mengikuti Pembekalan KKN

03 April 2019 News,
Post By Tami
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - Sebanyak 1.383 Mahasiswa Universitas Malikussaleh mengikuti pembekalan Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Angkatan XXV Unimal TA 2018/2019 yang berlangsung di gedung Academic Center Cunda (ACC), Lhokseumawe,Rabu (3/4/2019)

UPT Kehumasan Unimal Membesuk Orang Tua Wartawan

01 April 2019 News,
Post By Tami
UNIMALNEWS | Lhokseumawe - Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kehumasan dan Hubungan Eksternal Universitas Malikussaleh membesuk orang tua Rahmat Mirza watawan pelita8 yang sedang dirawat di rumah sakit PT Arun, Lhokseumawe, Senin (1/4/2019).